Dunia industri dan bisinis saat ini semakin menghadapai persaingan yang bukan main keras dan ketatnya. Konsumen semakin hari semakin pintar san memiliki banyak pilihan atas barang maupun jasa yang akan dibelinya. Dan mereka semakain sadar terhadap mutu produk yang mereka inginkan dan karenanya semakin menuntut, rewel dan tidak kompromi. Organisasi bisnis dihadapkan pada situasi yang paradoksal yakni harus mampu menghasilkan peroduk yang LEBIH BERMUTU, LEBIH CEPAT DAN LEBIH MURAH!
Bagi perusahaan yang dapat memenuhi tuntutan tersebut, era kompetisi bukan merupakan ancaman, melainkan sebuah peluang. Mereka mendapatkan 'Lautan Biru" yang tenang dan nyaman. Sedangkan bagi yang tidak dapat memenuhi tuntutan itu mereka akan terjerumus dalam "Lautan Merah" yang berdarah-darah bertarung dengan sekuat tenaga demi mendapatkan sedikit keuntungan, bahkan tidak jarang hanya demi mempertahankan hidup - survival. Cepat atau lambat mereka akan ditinggalkan konsumen, karena tidak bisa memenuhi tuntuan konsumen yang semakin demanding.
Nah, keberhasilan perusahaan dalam mewujudkan prestasi kerjanya untuk memenuhi perubahan tuntutan itu tentu sangat bergantung pada kemampuan kerja para supervisor dan manajer, disamping sikap yang hendaknya cepat tanggap terhadap tanda-tanda perubahan zaman!
Topik yang akan dibahas:
- Posisi Supervisor
- Tugas dan Tanggung Jawab Supervisor
- Keterampilan Manajerial
- Analisis Keterampilan Manajerial
- Peran Supervisor/Manajer
- Umpan Balik
- AnalisisPengembangan Diri
Klik masing-masing butir diatas untuk membacanya.
0 komentar:
Posting Komentar